Tracklist Ost.Transformers 3 : Dark of the Moon



Reprise Records akan merilis album soundtrack untuk sekuel Transformers 3 : Dark of the Moon. Musisi yang terlibat dalam album ini adalah Linkin Park, Paramore, My Chemical Romance, Goo Goo Dolls dan Mastodon. Menurut kabar, lagu Iridescent akan tampil sebagai kredit di akhir film. Seperti dilaporkan bulan lalu, band ini juga bekerjasama dengan komposer Steve Jablonsky dalam film ini. Album soundtrack ini akan dirilis pada tanggal 14 Juni 2011 namun sekarang sudah tersedia untuk pre-order di Amazon. Transformers 3 : Dark of the Moon diarahkan oleh Michael Bay dan dibintangi oleh Shia LaBeouf, Rosie Huntington-Whitley, Josh Duhamel, Tyrese Gibson, John Malkovich, Patrick Dempsey, Ken Jeong, Alan Tudyk, Frances McDormand dan John Turturro. Pihak Paramount Pictures baru-baru ini memajukan tanggal rilis film ini dari 1 Juli 2011 menjadi 29 Juni 2011.

Berikut Tracklistnya :
1. Linkin Park – Iridescent
2. Paramore – Monster
3. My Chemical Romance – The Only Hope For Me Is You
4. Taking Back Sunday – Faith (When I Let You Down)
5. Staind – The Bottom
6. Art Of Dying – Get Thru This
7. Goo Goo Dolls – All That you Are
8. Theory Of A Deadman – Head Above Water
9. Black Veil Brides – Set The World On Fire
10. Skillet – Alive & Awake (The Quickening)
11. Mastodon – Just Got Paid

Sumber : filmmusicreporter
Terima kasih kepada member group kami, Malik Elias Andra atas infonya.

Penulis : Dwias S. Prayogi ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel Tracklist Ost.Transformers 3 : Dark of the Moon ini dipublish oleh Dwias S. Prayogi pada hari 24 Mei 2011. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan Tracklist Ost.Transformers 3 : Dark of the Moon
 

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.